
Pagi yang cerah ini saya akan share mengenai Tuxcut...TuxCut, sebuah aplikasi yang hampir sama seperti netcut di windows, yang dapat digunakan untuk memotong akses internet pada hotspot, atau sebuah PC LAN workgroup dari client ke server atau sebaliknya...